Cara Membuat Recent Post di blogspot
Posted by Abdul Roqib | Friday, December 11, 2009
6
comments
Berikut cara membuat recent post (posting terbaru) :
1. login di blogger.com
2. Layout --> Page Elements
3. Pilih tempat yang kamu inginkan kemudian pilih Add a Gadget
4. pilih HTML/JavaScipt dan taruh code dibawah
<script src="http://
anas.ku93.googlepages.com/post-
terakhir.js"></script>
<script>var numposts = 10; var showpostdate =
false; var showpostsummary = false; var
numchars = 100; </script>
<script src="http:// BLOGMU.blogspot.com/
feeds/posts/default?
orderby=published&alt=json-in-
script&callback=rp">
</script>
Setelah selesai langkah-langkah cara membuat recent post (posting terbaru) jangan lupa ganti http:// BLOGMU.blogspot.com dengan url blog sobat. Bagaimana mudahkan.. cara membuat recent post (posting terbaru) di blog.
Selamat mencoba..
6 comments: to "Cara Membuat Recent Post di blogspot"
informasi yang menarik sobat
thx for share, bro
nice share
mampir bro
keren bro
Terima kasih sekali scriptnya, sudah aq coba dan langsung berhasil, padahal sebelumnya susah banget pakai script-script lain yg aq temukan di google, beruntung aq akhirnya ketemu blog ini.
Thanks ych...!
Post a Comment
What's your comment about Cara Membuat Recent Post di blogspot, type in the comment form below. Please Don't Spam.!!!